Technology

  • December 15, 2021
  • admin2

Bingung Memilih Jasa Pasang CCTV? Ini Tipsnya!

Kenapa Jasa pasang CCTV penting untuk diketahui? Keamanan bisnis merupakan prioritas bagi pemilik bisnis. Oleh karena itu, keamanan asset sangat penting!Ada banyak manfaat memasang CCTV di tempat bisnis. Tujuan utama memasang CCTV yaitu membantu mencegah dan menurunkan tingkat kejahatan di tempat kerja. Selain itu, ada juga banyak manfaat bisnis lainnya. Pemasangan CCTV bukanlah sesuatu yang […]

Read More
  • December 10, 2021
  • admin2

3 Aplikasi Parental Control Terbaik untuk Si Kecil

Kenapa orang tua perlu pakai Aplikasi Parental Control ? Orang tua dengan kesibukan masing – masing. Tetapi pasti ingin tetap mengawasi anak – anak bukan? Maka dari itu, ada baiknya anak – anak tetap diawasi, terlebih tentang penggunaan gadget dan teknologi. Untukitu perlu adanya memilih aplikasi parental control yang baik. Bermain gadget sudah menjadi kebiasaan […]

Read More
  • December 9, 2021
  • admin2

File Sharing pada Windows 10, Mudah dan Praktis!

Cara untuk membuat file sharing pada windows 10 dapat dilakukan dengan mudah dan praktis, sepeti yang akan disampaikan di bawah ini. File sharing adalah metode yang digunakan untuk berbagi file dengan komputer lainnya. File sharing dapat dilakukan di dalam maupun di luar jaringan. Contoh sederhana file sharing di luar jaringan yaitu dengan menggunakan perangkat penyimpanan […]

Read More
  • May 19, 2021
  • admin2

Yuk Simak 5 Rekomendasi Webcam Terbaik untuk WFH!

Tak terasa sudah setahun pandemi COVID-19 melanda berbagai penjuru di belahan dunia. Salah satu dampaknya adalah berbagai jenis pertemuan bersekala besar harus dilakukan secara virtual. Pekerjaan pun perlu dilakukan dari rumah. Nah demi memaksimalkan pertemuan secara online, tentunya diperlukan kualitas webcam yang baik. Berikut beberapa rekomendasi webcam yang dapat digunakan untuk WFH ataupun pertemuan online […]

Read More
  • May 19, 2021
  • admin2

Yuk Intip Peluang Usaha WiFi Koin: Bisa dimana saja!

Internet sudah menjadi kebutuhan primer hampir di seluruh lapisan masyarakat. Saat ini jaringan internet digunakan di berbagai penjuru dunia dengan kebutuhan yang bervariasi. Namun di Indonesia sendiri, cukup banyak masyarakat yang belum dapat menikmati akses internet sesuai dengan kebutuhan mereka. Faktor utama dari hal tersebut biasanya seputar jaringan dan biaya. Nah, wifi koin dapat menjadi […]

Read More
  • May 7, 2021
  • admin2

3 Layanan Digital Signature Buatan Anak Bangsa!

Belakangan ini trend tanda tangan digital atau digital signature sedang marak menjadi perbincangan. Selain telah menjadi kebutuhan ditengah pandemik, digital signature dianggap lebih ramah lingkungan karena dapat menghemat kertas. Digital signature adalah sebuah teknologi untuk meningkatkan keamanan suatu dokumen pada jaringan tertentu dengan membuktikan keaslian pada dokumen tersebut. Digital signature menerapkan prinsip keamanan jaringan yaitu […]

Read More
Chat with us